Advertisement
Tips Merawat Plafon Mobil
Foto ilustrasi. - Ist/Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Plafon mobil adalah bagian yang penting dan perlu perawatan. Hanya saja, plafon mobil sering terlupakan untuk dibersihkan. Jika Anda punya waktu, Anda bisa memberasihkan plafon mobil sendiri.
Berikut cara membersihkan plafon mobil yang efektif
Advertisement
- Cairan pembersih jok
Anda bisa menggunakan cairan pembersih jok mobil yang berbahan fabric untuk membersihkan plafon mobil Anda. Sebab, cairan berbahan fabric, cairan ini lebih memudahkan untuk menghilangkan noda.
- Kain microfiber
Untuk membersihkan plafon mobil, Anda jangan pernah menggunakan sikat untuk menyeka. Lebih baik Anda menggunakan kain microfiber karena memiliki bahan yang lembut.
- Keringkan
Anda wajib melakukan pengeringan plafon mobil. Sebab, jika tidak dilakukan pengeringan, bisa menimbulkan bau yang tidak sedap. Anda cukup buka seluruh kaca pintu dan biarkan udara bersirkulasi dalam beberapa jam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Real Madrid Jual Saham Minoritas untuk Lindungi Kendali Socios
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement




